Seydou Keita Tergoda Liverpool Keita berharap bisa mendapat tempat utama di Liverpool nantinya.

Seydou Keita mulai membuka hatinya untuk klub lain. Gelandang Barcelona tersebut mengaku tertarik dengan ajakan bergabung ke Liverpool. Selama ini Keita memang lebih sering dijadikan penghangat bangku cadangan di Barcelona. Sepanjang musim ini saja dia baru tampil tujuh kali di pentas La Liga. Sejauh ini Keita mengaku masih betah bergabung dengan Los Azulgranas. Meskipun demikian dia tetap tidak...

Arteta Minta Van Persie Bertahan di Arsenal Isu kepindahan RvP ke dua klub Spanyol, Real Madrid dan Barcelona belum memudar.

Kiper Wojciech Szczesny menginginkan Robin Van Persie bertahan di Arsenal. Kini, giliran gelandang Mikel Arteta menyatakan keyakinannya kapten The Gunners itu tidak akan meninggalkan klub yang membesarkan namanya. Isu kepindahan RvP ke dua klub Spanyol, Real Madrid dan Barcelona belum memudar. Tapi, Arteta meyakinkan suporter Arsenal agar tetap tenang dan tidak termakan isu tersebut. "Saya tidak...

Perancis Ingin Gelar GP F1 Lagi Kali terakhir, Perancis menjadi tuan rumah pada musim 2005.

Rencana kembalinya Grand Prix Formula 1 ke Perancis tak sekadar isapan jempol semata. Pembahasan dengan pihak manajemen F1 hingga saat ini masih berlangsung. Seperti diketahui, sudah enam musim Perancis absen menjadi tuan rumah. Kali terakhir pada 3 Juli 2005, dimana Fernando Alonso yang kala itu masih membawa bendera Tim Renault, meraih podium satu di Sirkuit Magny-Cours. Kini, Perancis menyatakan...

Rossi Keluhkan Kondisi Trek Sepang Di uji coba hari pertama, The Doctor hanya menempati urutan delapan.

Valentino Rossi hanya menempati urutan delapan di hari pertama uji coba pra-musim MotoGP, Selasa 28 Februari 2012. Pembalap Ducati itu mengutarakan keluhannya mengenai kondisi trek Sirkuit Sepang, Malaysia. “Hari ini bukan hari fantastis. Saya mulai terlalu cepat, tapi kondisi trek cukup buruk. Ketika mereka meraih catatan waktu lebih baik, saya sudah menempuh 20 lap dengan ban belakang yang lembut...

Lagi, Hujan Hentikan Uji Coba MotoGP Pembalap Yamaha, Ben Spies mencatatkan waktu tercepat saat uji coba dihentikan.

Hujan kembali mengguyur Sirkuit Sepang, Malaysia, di hari kedua uji coba pra-musim MotoGP, Rabu 29 Februari 2012. Seperti kemarin, para pembalap terpaksa minggir ke garasi masing-masing tim. Seperti dilaporkan akun resmi MotoGP di laman Twitter, @MotoGP, sesi pertama hari ini dimulai pada pukul 09.00 waktu setempat. Awan kelabu menyelimuti Sepang dan suhu mencapai 36 derajat Celcius. Pembalap Pramac...

Mobil Paling Diburu di Negeri Kaya Minyak Mobil Coupe buatan Prancis ini memiliki desain yang eksotis.

Peugeot RCZ sukses meraih predikat sebagai mobil coupe (dua pintu) terbaik di pasar otomotif Timur Tengah. Mobil buatan Prancis ini mampu memikat konsumen di negeri kaya minyak itu. Dilansir Autoevolution, Rabu 29 Februari 2012, Peugeot RCZ memang memiliki desain eksotis, terutama bagian atapnya yang dibuat bundar. Desain itu juga didukung dengan performa mesin yang baik, yakni mesin 1.6 THP dan...

Mobil Ford Bakal Melaju Tanpa Sopir Sistem komputerisasi akan menjadi syarat utama mobil di masa mendatang.

Pertumbuhan pasar mobil dunia diperkirakan akan mencapai 1-4 miliar unit mobil pada tahun 2050. Peluang ini dimanfaatkan betul oleh produsen otomotif, dengan menciptakan mobil-mobil terbaru berteknologi canggih. Mereka bahkan rela merogoh kocek sangat dalam demi menciptakan sebuah inovasi baru di setiap produknya. Hal itu dilakukan semata-mata demi menambah segmen pasar. Seperti yang dilakukan...

Demam K-Pop Menular di Mio J Yamaha merekrut girlband JKT48, yang terdiri dari 28 wanita untuk mempromosikan Mio J.

Berbagai cara dilakukan Yamaha Indonesia untuk bisa mendongkrak penjualan skutik injeksi pertama, Mio J. Salah satunya adalah merekrut girlband JKT48, yang terdiri dari 28 wanita untuk mempromosikan Mio J. Dilansir Motorcycle.com, Rabu 29 Februari 2012, JKT48 adalah sebuah grup vokal grup yang masih satu manajemen AKB48, grup asal Jepang. Alasan itulah yang membuat JKT48 dipilih Yamaha untuk memperkenalkan...

VIDEO: Reinkarnasi Nissan X-Trail Mobil ini akan diperkenalkan pada ajang Geneva Motor Show 2012, Maret mendatang.

Nissan bersiap meluncurkan generasi terbaru dari Nissan X-Trail. Mobil jenis Sport Utility Vehicle (SUV) akan mengawali debutnya di ajang Geneva Motor Show 2012, yang digelar mulai 6 Maret mendatang. Dilansir Caradvice, Rabu 29 Februari 2012, Nissan terinspirasi untuk membuat mobil dengan platform yang digunakan oleh Nissan X-Trail, yakni Nissan Hi-Cross. Sekilas dari tampilan ilustrasi yang dibeberkan...

Becak Listrik Masa Depan Emcycle dapat melaju di jalur sepeda dan dapat melintas di jalan raya dengan aman.

Demi menjaga kelestarian lingkungan, kreativitas manusia bisa menghasilkan desain becak listrik sebagai sistem transportasi di masa depan. Becak listrik konsep, Emcycle, hadir dengan roda tiga yang digowes, seperti sepeda, untuk menghasilkan listrik. Kendaraan yang berbobot 36 kilogram ini dibalut dengan bodi monokok dengan sistem suspensi di semua rodanya. Dilansir Gizmag, Rabu, 29 Februari 2012,...

Yamaha Siapkan Penantang Ninja dan CBR Yamaha memutuskan merakit model baru ini di India agar lebih kompetitif.

Kawasaki Ninja (TopSpeed) Yamaha Motor siap meramaikan segmen motor sport 250 cc di pasar otomotif India. Produsen berlambang garpu tala ini berharap produk barunya mampu menekan laju Honda CBR 250R, Ninja 250, Suzuki Inazuma 250, dan Bajaj Pulsar 200 NS. Dilansir Motorbeam, Rabu 29 Februari 2012, Yamaha memutuskan untuk merakit model baru secara lokal di India. Itu dilakukan agar harganya lebih...

ESDM: Kenaikan TDL Tak Serentak Dengan BBM "Kita akan atur biar jangan numpuk. Harus beda bulan. Kita pikirkanlah untuk rakyat."

Menteri ESDM, Jero Wacik (VIVAnews/Anhar Rizki Affandi) Pemerintah menyatakan bahwa kenaikan harga tarif dasar listrik rencananya tidak akan dilakukan serentak dengan momentum kenaikan bahan bakar minyak pada April mendatang. Hal itu dimaksudkan agar tidak membebani rakyat pada satu waktu. "Kita akan atur biar jangan numpuk. Harus beda bulan. Kita pikirkanlah untuk rakyat," tutur Menteri Energi...

Jika BBM Naik Rp2.000, Harga Rumah Naik 20% Kenaikan harga bahan bakar minyak juga mempengaruhi bahan komponen rumah.

Asosiasi Pengembang Perumahan dan Permukiman (Apersi) menyatakan rencana pemerintah menaikkan harga bahan bakar minyak (BBM) akan berdampak terhadap harga jual rumah. "Pasti berdampak, karena kenaikan harga BBM juga mempengaruhi bahan komponen rumah yang nantinya juga pasti naik seperti semen, besi, dan asesoris lainnya," kata Ketua Umum Apersi, Eddy Ganefo, kepada VIVAnews di Jakarta, Selasa 28...

Pengunjung Yahoo di Indonesia Capai 70 Persen "Ini akan terus tumbuh, dengan pasar internet Indonesia yang kian bertumbuh."

Logo Yahoo (flickr.com) Meski berusaha bertahan di tengah gempuran jejaring sosial dan persaingan dengan Google, Yahoo mengaku tidak kekurangan peminat. Mengutip data Comscore, Yahoo mengatakan jumlah pelanggannya mencapai 70 persen dari jumlah audien internet di Indonesia tiap bulan. "Ini akan terus tumbuh, dengan pasar internet Indonesia yang kian bertumbuh," ujar Roy Arnold Simangunsong, Country...

Google: Android Bisa Ada di Tiap Kantong Eric Schmidt bicara peluang Android di antara angka pertumbuhan pengguna mobile.

Android kini menjadi sistem operasi yang paling banyak digunakan. Google bahkan menyebut tiap hari ada sekitar 850 ribu aktivasi perangkat Android setiap harinya. Executive Chairman Google, Eric Schmidt, mengaku jika Google semakin optimistis dengan masa depan Android. Eric Schmidt bahkan menyebut saat ini sudah ada sekitar 2 miliar orang yang online dari 7 miliar penduduk dunia. Ini dianggap Schmidt...

Pil Tidur Tingkatkan Risiko Kematian Dini Asupan pil tidur juga meningkatkan risiko penyakit kanker.

Obat tidur lazim menjadi cara instan bagi mereka yang mengalami kesulitan tidur. Menurut studi terbaru yang dimuat British Medical Journal, mereka yang mengonsumsi pil tidur memiliki risiko lebih dari empat kali lipat mengalami kematian dini. Dosis tingi penggunaan obat-obatan ini juga dikaitkan dengan risiko 35 persen lebih tinggi adanya penyakit kanker dibandingkan mereka yang tidak menggunakannya....

Takar Kadar Cinta Lewat Tes Darah Ada hubungan antara kedalaman perasaan dan kandungan hormon oksitosin dalam darah.

Ingin tahu seberapa dalam cintanya? Sebuah studi terbaru menunjukkan bahwa kedalaman cinta tak hanya terukur lewat kehangatannya, tapi melalui metode yang lebih ilmiah: tes darah. Studi yang dipublikasikan di Psychoneuroendocrinology itu memperlihatkan hubungan antara kedalaman perasaan dan kandungan hormon oksitosin dalam darah. Semakin tinggi kadar oksitosin, semakin mengindikasikan perasaan...

Unggah Foto Tanpa Kabel Data di Google Siapa yang tidak terkesima dengan pembaruan-pembaruan yang dibuat Google.

Ilustrasi menggunakan Google Goggles (http://mastersofmedia.hum.uva.nl) Selalu ada yang menarik dari Google. Siapa yang tidak terkesima dengan pembaruan-pembaruan yang dibuat Google. Satu akun untuk berbagai macam fasilitas. Siapa juga yang tidak kenal dengan platform G+ atau Google Plus? Pasti kebanyakan dari Anda juga sudah mengaktifkan G+nya bukan. Meski agak susah payah mengalahkan Facebook...

Setop Aksi Copy Paste di Blog Perlunya membangun kesadaran sejak dini terhadap sebuah originalitas isi blog.

Kesalahan blogger yang paling dominan dan senantiasa memperlebar ruang plagiarisme adalah terkait konten yang belum diakui hak ciptanya. Berbagai cara tentunya sudah dilakukan untuk menekan tindakan copy paste ini, namun tetap saja aksi duplikasi marak di dunia maya. Blogger yang memang masih pemula seperti saya ini seringkali khilaf tatkala menemui masalah ide segar, terpaksa harus memperbanyak...

Ternyata Menara Eiffel Pernah Mau Dihancurkan

Paris dan Prancis, sangat identik dengan Menara Eiffel-nya. Rasanya ada yang kurang bila tidak menyebut Menara Eiffel saat menyinggung tentang Prancis. Ya, menara setinggi 324 meter itu, memang sudah menjadi trademark-nya Kota Paris dan Prancis. Bahkan, ia sudah menjadi icon dan kebanggaan warga Prancis. Menara ini dibangun pada tahun 1887 dan selesai pembangunannya sekitar dua tahun kemudian...

Keajaiban Laut Dua Warna

Bagi teman-teman yang pernah mengikuti pelatihan ESQ (Emotional and Spiritual Quetiont),yang dibawakan Ari Ginandjar atau tim ESQ, tentu sempat mendapatkan informasi seputar Laut Dua Warna. Sebagai orang yang awam, maka saya pun penasaran. Bagaimana rupa laut dua warna, dimana adanya, dan bagaimana hal itu bisa terjadi? Ternyata, dalam Alquran, laut dua warna itu sudah dijelaskan dalam surah Ar-Rahman...

Cara Aman Membersihkan Kaca Film Mobil Jika tidak dirawat dan dijaga dengan benar, kaca film mobil justru bisa buram

Kaca film mobil adalah salah satu bagian terpenting yang dapat mempengaruhi kenyamanan dan keamanan berkendara. Jika tidak dirawat dan dijaga dengan benar, kaca film mobil justru bisa buram dan baret. Sehingga dapat mengganggu pandangan saat mengemudi. General Affair Manager V-Kool Indonesia, Erwin Chusnu Teguh, punya beberapa tips jitu untuk merawat kaca film agar tidak mudah rusak. Pertama,...

Lamborghini Ini Terperosok di Kandang Sapi Lamborghini Aventador mengalami kerusakan di bagian lampu depan.

Lamborghini Aventador mengalami kecelakaan di Selandia Baru, setelah pengemudinya menginjak pedal gas terlalu dalam. Supercar buatan Italia itu hilang kendali dan terperosok di kandang sapi. Dilaporkan Inautonews, Selasa 28 Februari 2012, pengemudi yang tidak disebutkan namanya itu, mengaku telah melaju kencang hingga 160 km/jam. Alhasil, Banteng Tempur julukan Lamborghini Aventador gagal "dijinakan"...

Mobil Esemka Kembali Ke Solo, Diarak Ribuan Warga

...

Roy Suryo: Test Drive, Mobil Esemka Nyaman Roy Suryo mengungkap, dengan 1 liter BBM, mobil Esemka bisa menempuh 8-12 kilometer.

Anggota DPR Roy Suryo mengaku puas dengan performa mesin mobil Esemka, hasil karya siswa sekolah menengah kejuruan (SMK) asal Solo. Roy menjajal kemampuan mobil ini selama test drive dari Solo ke Jakarta. "Selama perjalanan tak ada masalah, temperatur, rem, dan handling semuanya lancar," kata Roy kepada VIVAnews, Sabtu 25 Febuari 2012. Performa mesin dan suspensi mobil Esemka dengan kapasitas 1500...

FOTO: Kemewahan Taksi Masa Depan Taksi-e dilengkapi dengan kabin dan kaca yang luas.

Transportasi umum yang dimiliki setiap kota tak hanya menjadi kebutuhan utama setiap warga. Tapi, menjadi sebuah daya tarik tersendiri memikat para turis lokal dan mancanegara. Seperti terjadi di kota Praha, Ceko. Di kota ini, transportasi umum memiliki gas buang ramah dan efisien. Bahkan, mereka kini tengah merancang taksi berdesain futuristik, yang mampu menjelajahi keindahan kota Praha. Dilansir...

Naik Motor Ini Tak Perlu Pakai Helm Desainnya futuristik, enak dilihat, dan bisa mencuri perhatian saat melintasi keramaian.

Sepeda motor selalu menjadi topik menarik untuk kaum laki-laki, sehingga membuat para desainer berkreasi menciptakan model-model yang mengagumkan. Salah satunya ini: Crossbow, sepeda motor tanpa helm. Laman Automotto, Senin 27 Februari 2012, melaporkan, adalah Phil Pauley yang memiliki ide membuat sepeda motor yang penggunanya bisa menanggalkan helm saat berkendara. Pauley mendesain motor dilengkapi...

10 Desain Mobil Terburuk di Dunia (2) Desain mobil-mobil ini tidak menjual dan kurang enak dilihat.

Desain setiap mobil memiliki peranan penting untuk dapat memikat para calon konsumen. Itu juga yang membuat produsen otomotif di dunia berlomba-lomba berinovasi guna merancang desain terbaik dari setiap produknya. Seperti dilaporkan Automotto, Senin 27 Februari 2012, perusahaan besar otomotif bahkan rela menghabiskan uang dalam jumlah besar, saat merancang kendaraan baru. Namun, banyak juga dari...

Starter Rusak, Bajaj Tarik Pulsar 220 DTS-i Bagi Bajaj masalah ini cukup serius.

Bajaj Auto mengumumkan penarikan kembali (recall) varian Pulsar 220 DTS-i. Penarikan dilakukan lantaran ditemukan masalah pada relay dinamo starter. Dilansir Motorbeam, Selasa 28 Februari 2012, penggantian komponen relay dinamo starter akan dilakukan secara gratis. Adapun perbaikannya hanya membutuhkan waktu 20 menit. Bagi Bajaj masalah ini cukup serius. Karena, meski dilengkapi dengan fitur kick...

Pekan Depan, Vario 125 Injeksi Diluncurkan? Vario 125i merupakan model pertama yang menggunakan fitur eSP.

Gebrakan yang dilakukan Yamaha dengan meluncurkan dua motor matik terbaru, tidak membuat kompetitor terkuatnya, Honda, hanya berdiam diri saja. Produsen berlambang sayap itu siap "melaju" dengan meluncurkan Vario 125i. Skutik injeksi berkapasitas 125 cc ini, rencananya akan diperkenalkan ke media pada Senin pekan depan. "Kita tunggu saja," kata Senior General Manager Sales Division PT Astra Honda...

Ferrari Santai Tanggapi Kritik Media Massa Duet pembalap Tim Kuda Jingkrak ini tak mampu tampil dominan di ujicoba pra-musim F1 2012.

Ferrari gagal melewati ujicoba pra-musim Formula 1 2012 dengan hasil maksimal. Ketangguhan tim yang diperkuat duo Fernando Alonso dan Felipe Massa itu pun diragukan. Alonso dan Massa belum menunjukkan dominasi di sesi tes pra-musim yang sudah berlangsung di Jerez dan Barcelona, Spanyol pada Februari 2012. Alonso tercatat hanya satu kali menjadi yang tercepat pada hari terakhir ujicoba di Jerez,...

GM Ducati: Tes di Jerez Memuaskan "Kami beruntung karena kondisi cuaca sangat bagus."

Tim MotoGP Ducati telah melakukan serangkaian tes privat di Sirkuit Jerez, Spanyol, pada tengah pekan lalu. General Manajer Ducati, Filippo Preziosi mengutarakan hasil yang diperoleh cukup memuaskan. Sepanjang tiga hari, pembalap penguji Franco Battaini menjajal motor teranyar Ducati, Desmocedici GP12. Menurut Preziosi, motor berkekuatan 1000cc itu menunjukkan perkembangan bagus. “Kami beruntung...

4 Sarang Bakteri di Dapur Ada banyak celah di dalam dapur yang memungkinkan pertumbuhan bakteri penyebab sakit.

Kebersihan dapur menjadi tolok ukur kesehatan keluarga. Meski sepintas sudah terlihat bersih dan rapi, waspadai kemungkinan bakteri jahat bersembunyi dan berkembang biak di sejumlah tempat tak terduga. Ada banyak celah di dalam dapur yang memungkinkan pertumbuhan bakteri penyebab sakit. Karenanya, kenali tempat favorit sumber penyebaran bakteri yang mengintai kesehatan keluarga Anda. 1. Spons...

VIDEO: Beginilah Cara Dinosaurus Bercinta Bagaimana cara mereka berketurunan hingga bisa bertahan ratusan juta tahun menguasai Bumi?

Selama beberapa tahun terakhir, terjadi perdebatan sengit di kalangan biolog terkait bagaimana dinosaurus, misalnya Brachiosaurus, hewan seberat 30 ton dan lebih tinggi dari gedung empat lantai seperti Brachiosaurus bercinta dengan pasangannya. Ada dua kubu yang masing-masing berkukuh dengan teorinya. Teori pertama adalah yang menyatakan bahwa mereka bercinta di dalam air. Bercinta di dalam air...

Kerugian Menunda Pernikahan Pernikahan adalah sesuatu yang tentu didambakan oleh semua orang.

Pernikahan adalah sesuatu yang tentu didambakan oleh semua orang. Pernikahan merupakan permulaan dari dua individu dalam mengarungi proses kehidupan secara bersama-sama. Ini artinya akan banyak hal-hal yang baru dalam proses tersebut. Tentu semua hal-hal yang sifatnya menyenangkan dan menyedihkan bisa dirasakan dan dibagi bersama, karena itulah sesungguhnya tujuan berumah tangga. Terciptanya keluarga...

Ekspor Sepeda Motor Indonesia Meningkat Ekspor sepeda motor Indonesia pada Januari 2011, melonjak menjadi sekitar 7.376 unit.

Persentase ekspor sepeda motor Indonesia melejit. Pada Januari 2012, tembus satu persen jika dibandingkan total volume penjualan motor. Angka yang diluar dugaan. Melonjaknya ekspor tersebut ternyata didongkrak oleh membumbungnya ekspor sepeda motor milik Suzuki. Hal ini juga tergolong luar biasa. Suzuki belakangan ini sepi mengekspor produk, tiba-tiba, pada Januari 2012 meledak. Baca selanjutnya... Homepage:...

Uji Coba MotoGP di Sepang Diterjang Badai Andalan Repsol Honda, Casey Stoner sementara mencatatkan waktu lintasan tercepat.

Hujan badai menerjang Sirkuit Sepang, Malaysia, di hari pertama uji coba kedua pra-musim MotoGP, Selasa 28 Februari 2012. Para pembalap terpaksa memarkir tunggangannya di garasi masing-masing tim. Uji coba hari ini dibuka mulai pukul 10.00 waktu setempat. Ketika memasuki sesi keempat, sekitar pukul 14.00, hujan disertai badai dan guntur mengguyur sirkuit Sepang. Para pembalap pun harus menghentikan...